Minggu, 13 Oktober 2013

Cara Membuat Lightbox Pada Gambar Di Blog

Cara Membuat Lightbox Pada Gambar Di Blog. Postingan ini terdapat kode Javascript yang fungsinya untuk membuat Lightbox ini terotomatisas... thumbnail 1 summary
Cara Membuat Lightbox Pada Gambar Di Blog
Cara Membuat Lightbox Pada Gambar Di Blog. Postingan ini terdapat kode Javascript yang fungsinya untuk membuat Lightbox ini terotomatisasi pada setiap gambar yang ada pada postingan blog atau website anda. Apa Itu Lightbox Gambar , Lightbox itu Sejenis Pop Up, Tetapi Bukan Pop Up, Lightbox gambar itu Jika Di klik pada gambar tersebut akan muncul kotak yang ketika di klik akan tampil gambar yang di inginkan..

Untuk memasang Lightbox Gambar Pada Blog dengan Jquery ikuti langkah-langkah berikut :
1. Login akun Blogger anda.
2. Pada Dashboard pilih Template » Edit HTML
3. Letakkan kode berikut ini dibawah kode ]]>
#jquery-overlay{position:absolute;
top:0;left:0;z-index:90;
width:100%;height:500px}
#jquery-lightbox
{position:absolute;top:0;left:0;width:100%;
z-index:100;text-align:center;line-height:0}
#jquery-lightbox a,#jquery-lightbox a:hover
{border:none}
#jquery-lightbox a img{border:none}
#lightbox-container-image-box
{position:relative;background-color:#fff;border-radius: 5px 5px 0px 0px;
width:250px;height:250px;margin:0 auto}
#lightbox-container-image{padding:10px}
#lightbox-loading{position:absolute;top:40%;left:0%;
height:25%;width:100%;text-align:center;
line-height:0}
#lightbox-nav{position:absolute;top:0;left:0;
height:100%;width:100%;z-index:10}
#lightbox-container-image-box > #lightbox-nav{left:0}
#lightbox-nav a{outline:none}
#lightbox-nav-btnPrev,#lightbox-nav-btnNext
{width:49%;height:100%;zoom:1;display:block}
#lightbox-nav-btnPrev{left:0;float:left}
#lightbox-nav-btnNext{right:0;float:right}
#lightbox-container-image-data-box{font:10px Verdana,Helvetica,sans-serif;
background-color:#fff;margin:0 auto;line-height:1.4em;overflow:auto;
width:100%;padding:0 10px 0;border-radius: 0px 0px 5px 5px;}
#lightbox-container-image-data
{padding:0 10px;color:#666}
#lightbox-container-image-data
#lightbox-image-details
{width:70%;float:left;text-align:left}
#lightbox-image-details-caption{font-weight:bold}
#lightbox-image-details-currentNumber
{display:block;clear:left;padding-bottom:1.0em}
#lightbox-secNav-btnClose{width:66px;float:right;
padding-bottom:0.7em}
Kemudian letakkan kode berikut ini diatas kode </body>
<script src='http://lightbox-blogger.googlecode.com/files/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script src='http://lightbox-blogger.googlecode.com/files/lightbox.min.js' type='text/javascript'/>
Kemudian Simpan

Tidak ada komentar

Posting Komentar

Review diatas adalah kutipan dari website yang ada di internet dikemas menjadi informasi yang bermanfaat bagi kita semua. setiap post ada link sumber. Lengkapnya baca Disclaimer